May 30, 2008

AIMI Breastfeeding Fair 2008

pengen banget ke sini..
apa daya belom boleh kluar rumah :(


AIMI Breastfeeding Fair 2008
Rabu, 4 Juni 2008 s/d Senin, 9 Juni 2008
10.00-21.00
@ Dharmawangsa Square
Jl. Dharmawangsa VI No. 9
Jakarta Selatan


Berikut jadwal lengkapnya :

Rabu, 4 Juni 2008
15.30 – 16.30 Opening Breastfeeding Fair
16.30 - 18.00 Sharing & Caring: "Menyusui sukses, tanpa
stress" bersama Reza Gunawan.

Kamis, 5 Juni 2008
16.00 – 18.00 Sharing & Caring: "Relaktasi: Indah, Penuh
Tantangan dan Sangat Bermakna" bersama dr. Utami Roesli & Cut Tari
(tentative).

Jumat, 6 Juni 2008
16.00 – 18.00 Sharing & Caring: "Memulai Makanan Pendamping
ASI" bersama konselor AIMI.

Sabtu, 7 Juni 2008
14.00 – 16.00 Sharing & Caring: "Inisiasi Menyusu Dini"
bersama dr. Nurwansyah SpOG & Sofie Navita (tentative).

Minggu, 8 Juni 2008
16.00 - 18.00 Sharing & Caring: "Breastfeeding Father"
bersama psikolog & Darius Sinarthya (tentative).

Senin, 9 Juni 2008
17.00 – 18.00 Closing Breastfeeding Fair

Nggak ketinggalan, selama 6 hari itu juga bakal digelar bazaar
berbagai produk kebutuhan ibu dan bayi mulai dari jam 10.00 - 21.00
Semua acara ini FREE OF CHARGE!!!
Seru kaaaan.... Pasti bakal nyesel kalo gak dateng!!

Pantau terus informasi mengenai acara ini di website AIMI www.aimi-asi.org


source : asiforbaby

3 Comments:

At May 30, 2008 at 7:29 PM , Anonymous Anonymous said...

Kayaknya boleh bawa mertua loe ke acara itu Mei :)
Emang ga boleh keluar rumah mpe berapa lama? kemarin yang ke dokter tuh boleh?

 
At May 31, 2008 at 6:55 AM , Blogger Mei Mei said...

blm boleh kluar rumah utk sebulan. kemaren kan ke dokter. itu sih bo huat. kalo kluar utk acara begituan bisa di omelin deh..

 
At June 5, 2008 at 9:45 AM , Blogger naki said...

kluarnya ngumpet2 aja ^0^

 

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home